media-pressindo
Pitutur Luhur Budaya Jawa (1001 Pitutur Luhur untuk Menjaga Martabat dan Kehormatan Bangsa dengan Nilai-nilai Kearifan Lokal)
Pitutur Luhur Budaya Jawa (1001 Pitutur Luhur untuk Menjaga Martabat dan Kehormatan Bangsa dengan Nilai-nilai Kearifan Lokal)
Couldn't load pickup availability
Pitutur Luhur Budaya Jawa (1001 Pitutur Luhur untuk Menjaga Martabat dan Kehormatan Bangsa dengan Nilai-nilai Kearifan Lokal)
Penerbit: Narasi
Penulis: Prof. Gunawan Sumodiningrat
Tebal: xxxvi+462 Hlm
Dimensi:15x 23 cm
ISBN: (dalam proses)
PITUTUR Masyarakat Jawa dikenal mudah bersikap nrima ing pandum "menerima keadaan dirinya tanpa bergantung pada pihak lain." Ungkapan itu bukan berarti masyarakat Jawa LUHUR merupakan masyarakat yang pasrah-pasrah saja menghadapi hidup dan tidak berusaha untuk mengubah nasibnya. Mereka berjuang dan berusaha keras memperbaiki kehidupannya. Namun, dalam pandangan mereka, hi-dup hanya tinggal menjalani dan ha-nya sebentar untuk mampir ngombe "numpang minum" sehingga mereka lebih mudah bersikap legawa "ikhlas" dan "menyerahkan seluruh hi-dupnya" kepada takdir, setelah berusaha dan berikhtiar se-kuat dan sebisa yang mereka lakukan. Buku ini mencerminkan nilai-nilai luhur serta kearifan lokal masyarakat Jawa dalam memandang diri dan lingkungan mereka. Ada banyak sekali kearifan lokal yang tersirat di dalamnya.
Share
